Monday, March 23, 2020

MEMBUAT SKENARIO DARI CERITA RAKYAT

Membuat skenario? Ya? hmmmmIde Ceritanya?Cerita Rakyat?hmmmm


Baiklah, pada tulisan kali ini saya akan mengajak anda berbagi ide untuk menulis skenario. Ide yang ingin saya tawarkan sederhana, yakni menulis skenario dari Cerita Rakyat atau Cerita Rakyat sebagai bahan baku Film.


Ya, ketika kita, sebagai penulis skenario kehabisan ide untuk menulis skenario original, kita bisa mengambil cerita rakyat sebagai bahan dasar untuk skenario dan dijadikan Film. Dan ini bukanlah hal yang tabu, banyak sudah cerita rakyat yang dijadikan Film. Misalnya, Sangkuriang, Timun Mas, Malin Kundang, Si Kabayan, dan masih banyak lagi.

Kemudian, bagaimana prosesnya? kan banyak versinya?

Nah, di sinilah uniknya. kita sebagai penulis skenario memiliki sedikit kebebasan untuk menentukan versi mana yang akan kita ambil, atau bahkan bisa saja kita gabung semuannya dan jadilah versi baru atau sudut pandang baru yang mungkin bisa jadi menjadi salah satu daya tarik filmnya kemudian.

Jika kita sering menonton Indosiar, di Indosiar banyak sekali cerita rakyat yang dijadikan FTV dengan nuansa dan citarasa yang baru. Misalnya Lutung Kasarung modern, Sakuriang milenial, dan masih banyak lagi.

Jadi, apa lagi yang di tungu, ayo nulis. Jangan takut.
yuk nulis skenario...siapa tahu skenariomu  menjadi salah satu yang terpilih dan terbaik di masa yang akan datang.

Sampai jumpa di tulisan berikutnya.

No comments: